Example floating
Example floating
Example 728x250
daerah

Jaga Kebugaran, Komunitas Moipos setiap Akhir Pekan Senam Bersama

77
×

Jaga Kebugaran, Komunitas Moipos setiap Akhir Pekan Senam Bersama

Sebarkan artikel ini
Example 468x60

Foto bersama usai senam untuk jaga kebugaran, bagi komunitas senam BTN Moipos

Baolan, 
TABEnews.com.–
Sebuah komunitas baru saja terbentuk,  Komunitas Senam BTN Moipos Baolan, Tolitoli. 

Meski baru, komunitas yang diketuai seorang ibu sudah melakukan aktivitas.  komunitas ini setiap akhir pekan melaksanakan kegiatan senam bersama untuk menjaga kebugaran. 

“Kita baru terbentuk.  komposisi pengurusnya di Ketuai Sukriani Spt Msi. Baru terbentuk yang diawali dari ibu-ibu dalam sebuah acara senam bersama, ” ujar Miska, Minggu (5/3). 

Tidak hanya ibu ibu, kaum bapak pun ikut senam di komunitas ini

Komunitas Senam BTN Moipos itu namanya. Kegiatannya, ya senam dan bakti sosial bersihkan lingkungan dan lainnya, katanya singkat. 

Kalau senam itu kita laksanakan untuk menjaga kebugaran setelah beraktifitas se pekan, jelasnya. 

Begini gaya ibu ibu komunitas usai senam bersama lanjut foto bersama

Adapun giat lainnya,  kita liat bagaimana kondisi setelah komunitas ini berjalan, tutupnya.

hary

banner 325x300
Example 120x600